HP LaserJet 3030 All in One Printer - Untuk memprogram entri panggilan-cepat dan tombol sekali-sentuh

background image

Untuk memprogram entri panggilan-cepat dan tombol sekali-

sentuh

Entri panggilan cepat 1 s/d 9 (HP LaserJet 3380 all-in-one) atau 1 s/d 7 (HP LaserJet 3015

all-in-one atau HP LaserJet 3030 all-in-one) juga dikaitkan dengan tombol sekali-sentuh

yang sesuai pada panel kontrol. Tombol sekali-sentuh dapat digunakan untuk entri

panggilan-cepat atau panggilan-grup. Sampai 50 karakter dapat dimasukkan untuk setiap

nomor faks.

Perhatikan

Entri panggilan-cepat, tombol sekali-sentuh, dan entri panggilan-grup dapat lebih mudah

diprogram dari perangkat lunak. Untuk petunjuk tentang pemrograman entri panggilan-

cepat, tombol sekali-sentuh, dan entri panggilan-grup menggunakan perangkat lunak

piranti, simak Pedoman Penggunaan elektronik.

Lakukan langkah berikut ini untuk memprogram entri panggilan-cepat dan tombol sekali-

sentuh dari panel kontrol piranti:
1. Tekan

MENU

/

ENTER

.

2. Gunakan tombol

<

atau

>

untuk memilih Fax setup, kemudian tekan

MENU

/

ENTER

.

3. Tekan

MENU

/

ENTER

untuk memilih Phone Book.

4. Tekan

MENU

/

ENTER

untuk memilih Individual setup.

5. Tekan

MENU

/

ENTER

untuk memilih Add.

6. Gunakan tombol alfanumeris untuk memasukkan nomor entri panggilan-cepat yang

Anda ingin kaitkan dengan nomor faks ini, kemudian tekan

MENU

/

ENTER

. Memilih nomor

dari 1 s/d 9 (HP LaserJet 3380 all-in-one) atau 1 s/d 7 (HP LaserJet 3015 all-in-one

atau HP LaserJet 3030 all-in-one) juga mengkaitkan nomor faks tersebut dengan

tombol sekali-sentuh yang sesuai.

Perhatikan

Saat menulis nomor faks, tekan

PAUSE

/

REDIAL

sampai koma (,) muncul jika Anda ingin

menyisipkan jeda dalam urutan panggilan, atau tekan

*

sampai W muncul jika Anda ingin

piranti menunggu nada panggilan.

7. Gunakan tombol alfanumeris untuk memasukkan nomor faks. Masukkan setiap jeda

atau nomor lain yang diperlukan, seperti kode wilayah, kode askses untuk nomor di luar

sistem PBX (biasanya 9 atay 0), atau awalan SLJJ.

8. Tekan

MENU

/

ENTER

.

48

Chapter 3 Chapter Mengirim/menerima faks (lanjut)

IDWW

background image

9. Gunakan tombol alfanumeris untuk memasukkan nama untuk nomor faks. Untuk itu,

tekan tombol alfanumeris untuk huruf yang diperlukan berulang kali sampai huruf

tersebut ditampilkan. (Untuk daftar karakter, simak

Menggunakan karakter panggilan

.)

Perhatikan

Untuk menyisipkan tanda baca, tekan tombol bintang (

*

) berulang kali sampai karakter yang

Anda inginkan muncul, kemudian tekan tombol

>

untuk pindah ke spasi berikutnya.

10. Tekan

MENU

/

ENTER

untuk menyimpan informasi tersebut.

11. Jika Anda masih memiliki entri panggilan-cepat atau tombol sekali-sentuh untuk

diprogram, ulangi langkah 1 s/d 10.